Edarkan Obat Terlarang, Pemuda Asal Pagerageung Diamankan Satnarkoba Polres Tasik Kota

    Edarkan Obat Terlarang, Pemuda Asal Pagerageung Diamankan Satnarkoba Polres Tasik Kota

    Tasik Kota - Satuan Reserse Narkoba Polres Tasikmalaya Kota amankan pria berinisial HR (26) warga  Kecamatan Pagerageung Kabupaten Tasikmalaya, diduga mengedarkan obat terlarang yaitu pil kuning berlogo mg dan pil tramadol.

    Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP Joko Sulistiono melalui Kasat Narkoba AKP Imanudin mengatakan bahwa pihaknya mengamabkan prlaku pengedar obat obatan terlarang tanpa ijin.

    "Dari tangan pelaku kami amankan tas  hitam yang berisi satu plastik berisi 1500 butir  pil kuning berlogo mf dan 100 butir pil Tramadol, " ungkapnya, Selasa (23/04/24)

    Ia menjelaskan, dari hasil pemeriksaan, pelaku mendapatkan barang tersebut dari pelaku B (masih buron), kemudian mengedarkannya.

    "Pelaku kami jerat dengan pasal 435 jo pasal 436 ayat 2 UURI no 17 tentang kesehatan, " tegasnya

    Ia menambahkan, karena memiliki, menyimpan, menguasai serta mengedarkan obat sediaan farmasi tanpa memenuhi standar atau persyaratan keamanan, pelaku terancam dengan hukuman paling lama 12 tahun penjara.

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Cihideung Tingkatkan Patroli,  Sampaikan...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Malam Polsek Ciawi,Pantau Kegiatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Bhabinkamtibmas Desa Karangresik Polsek Jamanis Bersama Babinsa Pantau 8 TPS, Pastikan Pemungutan Suara Berjalan Lancar
    Polda Jabar Terjunkan 21 Ribu Personel Amankan Pilkada Serentak
    Patroli Terpadu Pilkada 2024, Kapolres Subang Cek Kesiapan Sejumlah TPS Jelang H-1 Pencoblosan
    Pastikan Pilkada Berjalan Aman, Kapolsek Karangjaya Polres Tasikmalaya Kota Bersama Padal Kontrol Semua TPS
    Polres Tasikmalaya Kota Launching Gugus Tugas Dukung Ketahanan Pangan Nasional di Desa Urug Kawalu Tasikmalaya
    POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIK KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS
    Kapolres Tasikmalaya Kota Didampingi Dandim 0612,  Pimpin Pelaksanaan Apel Gelar Pasukan Ops Keselamatan Lodaya T.A 2024
    Bhabinkamtibmas Kelurahan Setiaratu Polsek Cibeureum Hadiri Rakor Pengamanan Linmas pada Pilkada 2024
    Polsek Cineam Polres Tasik Kota Polda Jabar, Bhabinkamtibmas sambang / silaturahmi ke warga binaan
    Polres Tasikmalaya Kota Launching Gugus Tugas Dukung Ketahanan Pangan Nasional di Desa Urug Kawalu Tasikmalaya
    KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA DAERAH JAWA BARAT BIDANG HUBUNGAN MASYARAKAT
    Kapolres Tasikmalaya Kota Bersama Forkopimda dan Instansi Terkait Gelar Apel Pergeseran Pasukan dan Patroli Gabungan untuk Pengamanan Pemilu 2024
    Strong Point Pagi Bentuk Nyata Pelayanan Polsek Ciawi Polres Tasik Kota Polda Jabar
    Kapolri Dapat Gelar Panglima Gagah Pasukan Polis Dari Kerajaan Malaysia
    Bhabinkamtibmas Kel. Mugarsari Polsek Tamansari  menghadiri  Tablighul Islamiah Walimatul Ursy Warga Binaan
    Sinergitas TNI-Polri Polsek Rajapolah, Bangun Komunikasi Kamtibmas Lintas Sektoral di Desa Sukaraja
    Bhabinkamtibmas Kel. Sumelap Polsek Tamansari Polres Tasik Kota menghadiri undangan dimulainya kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) STIA  YPPT Priatim Tasikmalaya Tahun Akademik 2023/2024
    Patroli Sore Polsek Karangjaya,Antisipasi Gangguan kamtibmas
    Kapolsek Mangkubumi,Hadiri Peresmian Masjid Al Hadid Diratama Cipawitra

    Ikuti Kami